Sarasati Community (SSC) FIB, Adakan Safik 2020 dengan Pembahasan Peran Pemuda Berkontribusi Kreatif Berbasis Kearifan Lokal Guna Mewujudkan SDG’s 2030
Maka jadilah seorang pembaharu, biar orang lain yang ikut meniru, daripada terus mengikuti tren tanpa henti, hidup bisa habis tanpa pernah diisi. Menukil kalimat dari Najwa Shihab tersebut Ormawa Sarasati Community (SSC)…